@Jawa Pos Radar Malang
Pemateri :
Kurniawan Muhammad
Job
Description adalah catatan yang sistematis tentang tugas, wewenang dan tanggung
jawab suatu jawaban tertentu, yang didefinisikan berdasarkan fakta-fakta yang
ada. Job Description harus menjelaskan dan berfokus pada perkerjaan itu sendri
dan bukan kepada personil yang mengisi perkerjaan tersebut.
Business
Function adalah suatu fungsi untuk menciptakan nilai suatu produk atau jasa,
yang semula kurang bernilai, setelah di ubah atau di olah menjadi dapat memenuhi
kebutuhan masyarakat / konsumen.
kita mengambil
objek yaitu Radar Malang dan 4 Fungsi Bisnisnya, yang dikemukakan oleh Bpk.
Kurniawan Muhammad.
11. Produksi
yang ditawarkan
a.
Konten
b.
Informatif
c.
Adaptif
(Merespon perubahan (online & media sosial))
2. Pemasaran
a.
Survey
-> Usia Dewasa (>usia 30 tahun)
b.
Event-event
33.
SDM
-
Karyawan
1.
Redaksi
2.
Non-Redaksi
(Keuangan, pemesanan, dll)
44.
Keuangan
a.
Omset
b.
Laba
c.
Cash
Flow
Dengan berpacu
dengan Tugas-tugas Manajemen Beliau memberi tips yang bertujuan agar 4 fungsi bisnis di dalam perusahaan bisa
berjalan dengan baik, seimbang, proporsional, dan menjamin terjadinya sustainable growth.
Dalam memuwujudkan
4 fungsi bisnis tersebut, kita harus membutuhkan tools, yaitu pada prinsip manajemen, sbb :
1.
Planning
2.
Organizing
3.
Actuating
4.
Controling
Bpk.Kurniawan Muhammad juga berpesan untuk selalu bersyukur,
mengUpdate passion dan juga pengetahuan, skill, memperbanyak teman, serta
memanfaatkan atau jeli dalam peluang dan kesempatan yang ada.
Mungkin itu saja yang bisa saya sampaikan tentang review kuliah tamu yang
kedua ini. Kurang lebihnya mohon maaf, sekian dan terimakasih.
Komentar
Posting Komentar